RPP dan Silabus Otomotif merupakan proses awal untuk menunjang kelancaran proses Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) dimana pada proses pembelajaran nanti, tersimpul pembelajaran yang sesuai dengan standar isi, yang didalamnnya berisikan identitas pembelajaran Otomotif, alokasi waktu pembelajaran, kompetensi dasar, serta identitas-identitas yang lain yang terkandung pada RPP dan Silabus Otomotis ini