Pasang recent comment widget by J_Putra

Sebelumnya saya pernah posting artikel ini yaitu recent comment bawaan dari blogger. Dari kemauan untuk belajar, kemaren saya mencoba membuat recent comment buatan sendiri, akhirnya berhasil juga. nah biar bisa di konsumsi para blogger langsung saya posting aja.Bagi yang berkenan recent comment buatan saya ikuti langkah-langkah di bawah ini:



Berikut langkah-langkah cara pasang recent comment widget by J_Putra
  • Log in dulu ke blogger

  • Pilih Tata letak

  • Elemen laman pilih tambah gadget

  • kemudian pilih gadget HTML/java script

  • Lalu copy paste kode dibawah ini ke dalam gadget yang anda pilih tadi


    <script style="text/javascript" src="http://recent.googlecode.com/files/recent%20comment.txt"></script><script style="text/javascript">var numcomments = 5;var showcommentdate = true;var showposttitle = true;var numchars = 100;</script><script src="http://ucu-syarief.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script>

  • Kemudian simpan

Catatan :

  • http://ucu-syarief.blogspot.com ganti dengan URL Blog kamu (penting)

  • var numcomments = ini adalah jumlah comentar yang ditampilkan

  • showcommentdate = ini untuk menampilkan tanggal commentar jika anda tidak menginginkannya ganti "true" dengan "false"

  • var showposttitle = ini untuk menampilkan judul artikel yang di commentar, jika tidak menginginkannya ganti "true" dengan "false"

  • var numchars = ini menunjukan jumlah hurup commentar yang ditampilkan anda bisa mengganti dengan jumlah yang anda inginkan

Selamat mencoba.................





Photobucket

Blog Archive