Makalah Biologi tentang keanekaragaman hayati



KATA PENGANTAR




Puji syukur kami panjaatkan keadiran Tuhan Yang Maha Esa, atas segala limpahan rahmat dan Hidayah-Nya sehingga kami  dapat menyusun makalah Biologi SMA N 1 BAYAH KELAS X-5 ini dapat diselesaikan.
Makalah ini kami susun berdasarkan kurikulum yang berlaku saat ini,dengan keluasan materi dan bahasa yang mudah di mengerti sehinga membantu mendapatkan informasi yang di butuhkan mengenai keanekaragaan hayati.
Untuk mamudahkan dalam mampalajari buku ini maka kami menyusunnya secara sistematis dan semenarik mungkin,dengan di lengkapi oleh tujuan pambelajaran.
Akhirnnya kami barharap semoga makalah ini bermanfaat.  




Bayah, Januari 2OO9
Penyusun



DAFTAR ISI




Hal
KATA PENGANTAR.....................................................
DAFTAR ISI..................................................................
A.           Keanekaragaman hayati (Hewan)
1.            Keanekaragaman Badak Bercula Satu.............
2.            Keanekaragaman Gajah............................................
3.            Keanekaragaman harimau.............................
4.            Keanekaragaman Koala.................................
5.            Keanekaragaman Kanguru...............................


B.           Kesimpulan..............................................................
Glosarium...............................................................


DAFTAR PUSTAKA........................................................



BADAK BERCULA SATU


Badak bercula satu adalah salah satu hewan langka  yang ada atau hidup di indonesia. Badak bercula satu ini hanya hidup di pulau jawa tepatnya di suaka marga satwa atau hutan lindung propinsi banten kabupaten lebak.
Badak bercula satu ini hampir punah karena masih ada satu atau dua orang yang masih nakal dengan mencuri hewan langka ini dan menjualnya kepada orang yang tidak bertanggung jawab. Maka dari itu pihak pemerintah propinsi banten dan kepala polisi kehutanan bekerjasama semaksimal mungkin degan melindungi hewan langka ini.
Banyak para wisatawan domestik maupun manca negara yang datang ke suaka marga satwa ujung kulon hanya untuk melihat bdak bercula satu ini dengan lebih jelas lagi walaupun para wisatawan datang ke cagar alam ujung kulon namun kerap sekali mereka tidak beruntung karena tidak melihat hewan langka ini, karena apa hewan ini yang tersisa hanya beberapa saja, yang lainnya musnah ada yang di buru oleh orang orang atau pihak yang tidak bertanggung jawab dan yang lainnya telah mati oleh serangan penyakit.
Hewan langka ini bersifat pemalu karena bila ada manusia asing yang baru dilihatnya hewan ini akan sembunyi tidak akan menampakan, hidupnya di kubangan lumpur dan makananya rumput dan badak bercula satu ini termasuk hewan mamalia, hewan ini juga juga mirip seperti manusia bila mengandung hanya menghasilkan satu ekor atau dua ekor anak dan hewan langka ini berkembang biaknya memerlukan waktu yang cukup lama bisa terjadi satu atau dua tahun sekali.





GAJAH SUMATRA


Gajah sumatra ini terdapat di aceh gajah sumatra ini telah hampir punah hewan ini awalnya banyak merugikan manusia terutama pada petani kelapa, karena hewan ini makanannya adalah daun kelapa kemudian para petani itu menangkapnya tapi setelah di pikir – pikira hewan ini banyak manfaatnya bagi kehidupan manusia yaitu dengan mengambil gadingnya untuk dijual dan di jadikan obat tapi para petani juga memelihara gajah ini agar tidak liar dan punah.
Gajah ini banyak membantu pada manusia terutama pada waktu ada gelombang tsunami di aceh pada beberapa tahun yang silam gajah ini menarik reruntuhan yang berat – berat dan juga mengambil mayat – mayat yang susah diambil oleh para timsar selain itu gajah ini dilatih agar dia menjadi zinak dan tidak liar lagi dan dilatih dengan beberapa atraksi agar bisa menghasilkan uang dan mengurangi jumlah angka pengangguran. Hewan ini juga termasuk hewan mamalia. Gajah ii bisa menghasilkan uang untuk dirinya sendiri seperti untuk membeli dedaunan yang akan di jadikannya makanan.


Blog Archive